![]() |
the jurassic world dominion |
Sinopsis
ketika umat manusia hidup bersama dengan dinosaurus. Manusia bisa dengan mudah bertemu dengan makhluk purba ini di lingkungan mereka.
Ide ini dianggap buruk oleh sebagian orang karena dinosaurus adalah makhluk purba yang ganas dan bisa mengancam hidup manusia. Pasalnya masih banyak dinosaurus liar yang berkeliaran dan merusak tatanan kehidupan dunia. Akhirnya para dinosaurus mulai menyerang dan mengancam kehidupan umat manusia.
Claire, diperankan oleh Bryce Dallas Howard dan Owen, diperankan Chris Pratt dikejar oleh dinosaurus yang ingin menyerang mereka. Hingga mereka bertemu dengan Dr. Alan Grant yang kembali diperankan oleh Sam Neill, Ellie Sattler, diperankan Laura Dern, dan Ian Malcolm, diperankan Jeff Goldblum.
Tiga tokoh utama dalam era Jurassic Park akan muncul untuk membantu Claire dan Owen menghadapi para dinosaurus. Umat manusia akhirnya dihadapkan pada pilihan tentang peran apa yang akan mereka ambil.
Sutradara
Collin Trevorrow
writer
Emily Carmichael
Pemeran
- Chris Pratt
- Bryce Dallas Howard
- Laura Dern
- Sam Neill
- jeff Goldham
- Daniella Pineda
- Isabella Khotbah
- justice smith
- Omar Sy
- B.D Wong.
0 comments: